A.     
Mengenal not balok
Hai guys.. , buat kalian yang pengen tahu
tentang not balok... silahkan bisa belajar di blog saya ini.. kalau ada yang
belum jelas,.. bisa ditanyakan lewat komen.. ^_^
Sebelumnya sobat pasti sudah mempelajari not
angka , sebenarnya sah-sah  saja jika
sobat mempelajari not angka...  tapi..
ada baiknya jika sobat juga mempelajari not balok.., not angka kadang memiliki
ketukan nada yang kurang tepat.. nah.. 
sekarang saya akan membantu sobat untuk mempelajari sedikit tentang not
balok........
   Sebelum kita mempelajari bab di atas (
Mengenal Not Balok ) 
Saya
akan sedikit mengulas tentang not balok   :
·        
Gambar 1
Keterangan
gambar 1 :
- Garis paranada adalah
     lima garis lurus yang berjajar mendatar dan berjarak sama. Paranada
     digunakan untuk menulikan lambang-lambang bunyi sesuai dengan sifat nada
     yang dilambangkan. 
 
. terdiri dari 5 garis & 4 spasi
(spaces)
- Tanda kunci/ treble
     clef adalah tanda untuk menetapkan letak salah satu nada dalam
     Not-balok. Untuk menulis partiur gitar digunakan
     tanda kunci G, artinya dalam not balok tersebut nada G terletak pada garis
     ke-2.
 - Birama adalah gerak
     melody yang teratur dalam sebuah lagu atau karya musik lainnya. dalam
     contoh diatas dituliskan birama 3/4 artinya dalam setiap ruas birama
     bernilai tiga ketuk dengan satuannya adalah not 1/4.
 - Garis birama adalah
     garis yang dituliskan secara tegak lurus dengan paranada yang berfungsi
     untuk membatasi antar ruas birama yang satu dengan ruas birama yang
     lainnya.
 - Bar (ruas birama)
     adalah ruas yang terdapat diantara dua garis birama. bar berfungsi untuk
     menuliskan not sesuai denga birama yang dipergunakan. nilai not dalam
     suatu bar selalu sama. mungkin sobat sering menjumpai nilai not yang
     terdapat pada bar pertama dan bar terakhir berbeda dengan bar-bar lainnya.
     tetapi apabila nilai not yang terdapat pada kedua bar tersebut sobat
     jumlahkan, maka akan sama dengan bar-bar lainnya.
 - Garis penutup ( double bar line ) adalah dua buah garis tebal tipis yang dituliskan tegak lurus dengan paranada yang berfungsi sebagai petunjuk berakhirnya sebuah lagu atau karya musik lainnya.
 
·        
gambar 2 
·        
gambar 3
“Gambar di atas (gambar 2 & 3 ) menunjukkan letak-letak
not balok pada garis paranada”
Coba deh sobat lihat pada gambar 3, disitu ada tulisan ledger
lines ( anggap saja itu garis bantu ) .. karena garis paranada hanya ada 5
garis, sobat dapat menuliskan not selanjutnya dengan bantuan ledger lines
tadi...., gimana , sekarang udah sedikit faham kan.. J , kalau gitu lanjut ya... ^_^
Biar sobat cepet inget & faham.. coba deh.. lihat gambar 4
.. di bawah ini..
·        
Gambar4
Keterangan : 
Exercise : * Brother Jacques Rock & Ode to Jouful Rock
Coba sekarang sobat  latihan not di atas.. ^_^
Cemungut.. ya.. , kalau ada yang mau ditanyain.. 
Sobat komen aja di bawah.. J


















3 komentar:
komen disini.. ^_^
Terimakasih,.. ^^
Posting Komentar